Fakta-Fakta Unik Payudara Wanita

 On Thursday 18 February 2016  

Fakta-Fakta Unik Payudara Wanita Intip Yuk Fakta Lain Dari Payudara Untuk banyak wanita, payudara bisa dianggap sebuah asset untuk menunjang penampilan mereka agar lebih sempurna. Wanita memang selalu memperhatikan dengan sangat teliti untuk penampilan mereka, dari pakaian, asesoris, sampai bentuk tubuh mereka. Nah, payudara ini merupakan salah satu hal yang sangat mereka perhatikan selain wajah. Namun, anda tau gak fakta-fakta unik payudara wanita yang mungkin tidak akan anda sadari dan anda ketahui sebelumnya. Mau tau kan?


Fakta-fakta unik payudara wanita yang pertama adalah berat payudara wanita. Mungkin untuk sebagian orang belum mengetahui hal ini, berat payudara normal itu sekitar 500 gram loh. Jadi, setiap payudara menyumbang sekitar 4-5 persen dari total lemak tubuh dan memberikan kontribusi sekitar satu persen dari total berat badan. Ada juga tentang bentuk dari kedua payudara anda. Coba anda perhatikan, apakah bentuk payudara kamu sama atau tidak? Ternyata, bentuk payudara kiri dan kanan itu tidak sama, bagian kiri diketahui lebih besar dari yang kanan. Tidak ada perempuan yang memiliki payudara yang sempurna dan ukuran simetris antara kiri dan kanan. Biasanya payudara kiri sedikit lebih besar dari payudara kanan.


Fakta-fakta unik payudara wanita lainnya yaitu tentang pertumbuhan payudara itu sendiri. Jadi, semakin bertambah usia kita, payudara dipercaya akan semakin membesar. Namun, biasanya diisi oleh lemak. Jadi, Pada usia 20 tahun, payudara terdiri dari lemak, kelenjar penghasil susu dan kolagen. Di usia tersebut payudara terasa kencang dan elastis. Ketika seorang perempuan menua, kelenjar dan kolagen mulai menghilang dan akan diisi oleh lemak. Hal ini tentu bagus, namun perlu diperhatikan, agar bentuknya lebih bagus anda tentu harus merawatnya dengan benar.


Coba perhatikan lagi disekitar payudara, khususnya bagian puting anda. Ternyata, pada payudara wanita terdapat bulu-bulu seperti halnya tangan atau kaki. Banyak perempuan memiliki rambut halus di sekitar puting atau areola. Hal ini sangat normal, karena di daerah tersebut terdapat folikel rambut. Jika Anda merasa terganggu dengan rambut tersebut, anda bisa menghilangkan atau mencukur, tanpa ada efek samping atau risiko apapun.


Fakta-fakta unik payudara wanita lainnya yaitu tentang rasa pada air susu wanita itu. Ternyata, rasa susu wanita itu lebih manis loh dari pada susu sapi. Tak hanya itu, ASI juga kaya akan nutrisi yang sangat baik bagi kesehatan dan perkembangan bayi pastinya. Makanya, memberikan asi pada bayi anda itu memang diwajibkan bagi setiap ibu yang menyusui. Anda tau tidak, kalau payudara juga ternyata bisa megang dan terangsang? Ternyata, payudara juga bisa menegang bila dirangsang. Seperti halnya organ kelamin lelaki, payudara diketahui memang sangat sensitif terhadap rangsangan seksual. Menurut penelitian, kondisi membuat ukuran payudara membesar sekitar 25 persen dalam berhubungan seks. Hal ini terjadi karena perubahan hormon.


Fakta-fakta unik payudara wanita yang perlu anda ketahui selanjutnya, adalah tentang perlindungan payudara itu sendiri. Apakah anda suka jogging? Sebaiknya anda memperhatikan bra yang anda gunakan ketika jogging atau aerobic. Karena, pada saat jogging, berjalan dan aerobik dapat menyebabkan payudara anda bergerak dan bergoyang. Untuk itu, gunakanlah bra yang tepat untuk meminimalkan guncangan, sehingga anda juga bisa mengurangi nyeri payudara nantinya.**



Obat Sipilis
Fakta-Fakta Unik Payudara Wanita 4.5 5 Unknown Thursday 18 February 2016 Fakta-Fakta Unik Payudara Wanita Intip Yuk Fakta Lain Dari Payudara Untuk banyak wanita, payudara bisa dianggap sebuah asset untuk menunja...